English French German Spain Italian Dutch

Russian Brazil Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

11 Oktober 2009

Canna Bebas Dari Tuduhan


Hampir saja Canna terkena sanksi terkait dugaan kasus doping, jika tidak disikapi dengan cepat, dipastikan Canna akan segera mendapat sanksi.

Sebenarnya kesalahan terletak pada pihak Juventus yang sudah membuat laporan untuk pengobatan ini, tapi laporan hanya dikirimkan ke staf medis FIGC dan tidak ke CONI (Komite Olimpiade Italia).

Fabio Cannavaro kemudian dinyatakan tak melanggar peraturan doping dan dituntut bebas karena zat cortisone dalam tubuhnya hanya untuk menyembuhkan sengatan lebah, demikian pernyataan dari jaksa penuntut Komite Olimpiade Italia (CONI).

Jaksa Ettore Torri, yang dikenal tak pandang bulu soal doping pemain bintang, pun menyarankan pengadilan anti-doping, yang akan berlangsung beberapa hari mendatang, agar kapten timnas Italia itu tak mendapatkan hukuman apapun. Tetapi, pengadilan yang akan membuat keputusan akhir.

"Jaksa meminta kasus Cannavaro dihentikan. Kami dapat memastikan Cannavaro tak bersalah. Pengadilan tetap berhak untuk membuat keputusan lebih lanjut terhadap pihak lain yang bertanggung jawab," bunyi pernyataan yang dikutip Reuters, tanpa penjelasan lebih lanjut tentang 'pihak lain' itu.(Goal.com)

Ingin Update informasi AC Milan dan Persipura langsung ke Email anda? Silahkan masukan alamat email anda disini.

Artikel Terkait



0 komentar:

Posting Komentar

Trims karena sudah bersedia meluangkan waktu untuk berkomentar di blog saya (Tapi yang SOPAN yach, dan JANGAN melakukan Spaming)

 

Komentar Terakhir

MyBlogLog

Statistik dan Banner

100 Blog Indonesia Terbaik My BlogCatalog BlogRank PlanetBlog - Komunitas Blog Indonesia KampungBlog.com - Kumpulan Blog-Blog Indonesia Banner Exchange Search Engine Submission - AddMe Link Market - Free Link Exchange, Link Swap and Link Trade Directory
Have you ever tried to exchange links, swap links, or trade links? Was it hard? Use link market instead; - it is easy to use, free and very smart. It will save you hours of work.


Increase your back-link numbers and therefore your website's page rank by: 1.Back-links, page rank and keywords ANALYSIS and 2. Back-link rotation exchange rotation system & Google-Bot detection and behavior analysis