English French German Spain Italian Dutch

Russian Brazil Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

26 Oktober 2009

Comeback Sempurna Milan


Ada yang menarik terjadi pada Rossoneri pada tiga pertandingan terakhir mereka (setidaknya, menurut saya).

Melawan Roma (2-1), Real Madrid (3-2) dan Chievo (2-1), Milan melakukan comeback sempurna yang sebelumnya mereka ketinggalan terlebih dahulu.

Penampilan yang buruk pada awal musim sempat membuat mereka terpuruk, yang berujung munculnya gossip bahwa Leo akan dipecat dan digantikan oleh Spaletti.

Di tiga pertandingan terakhirnya, mereka mampu menumbangkan lawan-lawan mereka, yang meskipun dengan skor tipis namun sangat berharga mengingat mereka membutuhkan kemenangan untuk membangkitkan kepercayaan diri mereka kembali.

Menariknya, kemenangan-kemenangan tersebut mereka raih setelah sebelumnya mereka ketinggalan terlebih dahulu.

Ketika melawan Roma pada 18 Oktober lalu, Milan tertinggal lewat gol cepat Jeremy Menez, Milan berhasil menyamakan kedudukan melalui Ronaldinho di menit 56 dan Alexandre Pato di menit 67.

Aksi comeback mereka terjadi lagi di Liga Champions ketika bertandang ke Santiago Bernabeu, kandang Real madrid, tim bertabur bintang. Blunder Dida dimanfaatkan dengan baik oleh Raul dan mencetak gol pertama, berikutnya kedua tim saling menyerang dan saling "bertukar" gol yang kemudian ditutup oleh gol Pato sekaligus memastikan kemenangan Milan.

Hal yang sama terjadi di pertandingan lanjutan Serie A Liga Italy pekan ke-9 ketika melawan tuan rumah Chievo, mereka kembali harus tertinggal lebih dulu dimenit keenam sebelum di samakan dan ditutup oleh gol Nesta di menit ke 80 dan 90+2.

apakah aksi-aksi Comeback Milan tersebut menandakan bahwa mereka belum kehilangan mental juara mereka? kita lihat saja nanti.

Ingin Update informasi AC Milan dan Persipura langsung ke Email anda? Silahkan masukan alamat email anda disini.

Artikel Terkait



0 komentar:

Posting Komentar

Trims karena sudah bersedia meluangkan waktu untuk berkomentar di blog saya (Tapi yang SOPAN yach, dan JANGAN melakukan Spaming)

 

Komentar Terakhir

MyBlogLog

Statistik dan Banner

100 Blog Indonesia Terbaik My BlogCatalog BlogRank PlanetBlog - Komunitas Blog Indonesia KampungBlog.com - Kumpulan Blog-Blog Indonesia Banner Exchange Search Engine Submission - AddMe Link Market - Free Link Exchange, Link Swap and Link Trade Directory
Have you ever tried to exchange links, swap links, or trade links? Was it hard? Use link market instead; - it is easy to use, free and very smart. It will save you hours of work.


Increase your back-link numbers and therefore your website's page rank by: 1.Back-links, page rank and keywords ANALYSIS and 2. Back-link rotation exchange rotation system & Google-Bot detection and behavior analysis