English French German Spain Italian Dutch

Russian Brazil Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

17 Agustus 2009

Pilah Pilih Sepatu Sepak Bola ADIDAS


Sekedar berbagi pengetahuan, agar teman-teman yang memiliki Hobby bermain Sepak Bola tidak salah dalam memilih sepatu Sepak Bola dan berikut ini adalah jenis-jenis Sepatu Sepak Bola Adidas.


Sepatu Sepak Bola Adidas dibagi berdasarkan tipe lapangan :

1. Untuk Lapangan Bertanah lembek
Jenis sepatu ini memiliki 2 stud/pul di bagian tumit kaki dan 7 stud/pul di bagian depan kaki, bagian tapak sepatu biasanya berbahan pelastik dengan ujung bagian stud/pul berbahan aluminium.

2. Untuk Lapangan Bertanah Sedang
Jenis sepatu ini memiliki 4 stud/pul di bagian tumit kaki dan 9 stud/pul di bagian depan kaki, bagian tapak dan stud/pul biasanya terbuat dari pelastik.

3. Untuk Lapangan Bertanah Keras
Jenis sepatu ini memiliki 4 stud/pul di bagian tumit kaki dan 11 stud/pul di bagian depan kaki, bagian tapak sepatu biasanya terbuat dari karet atau pelastik yang lentur.

4. Untuk Lapangan Indoor
Jenis Sepatu ini digunakan khusus untuk lapangan indoor berlantai halus. Jenis sepatu ini tidak memiliki stud/pul dan bahan untuk tapaknya terbuat dari karet.

5. Turf
Jenis Sepatu ini digunakan untuk lapangan indoor dengan menggunakan rumput buatan, jenis sepatu ini memiliki stud/pul yang banyak dengan bentuk yang kecil. bahan untuk tapaknya terbuat dari karet.

demikian pembagian Sepatu Sepak Bola Adidas yang terbagi atas 5 jenis lapangan.
bagi teman-teman yang ingin menambahkan atau sekedar memberikan masukan, silahkan isi kolom komentar.

Ingin Update informasi AC Milan dan Persipura langsung ke Email anda? Silahkan masukan alamat email anda disini.

Artikel Terkait



0 komentar:

Posting Komentar

Trims karena sudah bersedia meluangkan waktu untuk berkomentar di blog saya (Tapi yang SOPAN yach, dan JANGAN melakukan Spaming)

 

Komentar Terakhir

MyBlogLog

Statistik dan Banner

100 Blog Indonesia Terbaik My BlogCatalog BlogRank PlanetBlog - Komunitas Blog Indonesia KampungBlog.com - Kumpulan Blog-Blog Indonesia Banner Exchange Search Engine Submission - AddMe Link Market - Free Link Exchange, Link Swap and Link Trade Directory
Have you ever tried to exchange links, swap links, or trade links? Was it hard? Use link market instead; - it is easy to use, free and very smart. It will save you hours of work.


Increase your back-link numbers and therefore your website's page rank by: 1.Back-links, page rank and keywords ANALYSIS and 2. Back-link rotation exchange rotation system & Google-Bot detection and behavior analysis